Contoh Proyek IT


Dari pengalaman yang sudah ada, hanya sedikit dari proyek IT yang berhasil di Indonesia. Kebanyakan dari proyek proyek tersebut mengalami kegagalan. Kegagalan tersebut bisa dilihat dari proyek yang gagal untuk dirampungkan, budget atau waktu yang untuk pengerjaan yang tidak sesuai dengan rencana, atau hasil akhir yang ternyata tidak dapat menyelesaikan masalah.



Dari data yg dikeluarkan oleh Standis Group Study (CHAOS), 31.1% proyek IT dibatalkan sebelem proyek selesai. 52,7% mengalami pemembekakan biaya selama proses pengerjaan hingga hampir 200%, dan hanya 16.2% dari proyek tersebut yang berhasil rampung sesuai dengan rancangan yang sudah dibuat.

Namun dari sedikit proyek IT yang berhasil tersebut bisa dibilang adalah sebuah keberhasilan. Berikut ini adalah contoh Proyek IT yang berhasil di Indonesia.

Kompas digital adalah sekumpulan dari media media digital yang dibuat oleh PT. Kompas Gramedia . Terdiri dari;
  • KOMPAS ePaper
  • KOMPAS Cetak
  • KOMPAS Editor's Choice
  • KOMPAS Reader 1.0
Namun untuk kali ini yang akan saya bahas adalah KOMPAS ePaper. Kompoas ePapaer adalah sebuah koran digital yang diluncurkan pada tanggal 1 Julis 2009. Berbeda dengan kompas.com, KOMPAS ePaper ditayangkan dalam format yang berbeda. KOMPAS ePaper memeiliki format layaknya koran yang sebenarnya, hanya saja tidak menggunakan kertas namun menggunakan media digital. Jadi pengguna akan merasa seperti membaca koran yang sebenarya.

Per 1 Mei 2011, untuk mengakses KOMPAS ePaper harus berlangganan terlebih dahulu, sistem belangganan ini sudah termasuk dalam semua produk kompas digital.

Untuk mengakses Kompas ePaper, peramban web harus menginstall plugin silferlight. berbeda dengan kompas cetak yang tidak membutuhkan plugins sama sekali karena menang ditujukan untuk dicetak.
Situs KOMPAS ePaper

 (5210100145)

Newer Post Older Post

Leave a Reply